Lokakarya Penyusunan Dokumen Pendirian PPG FKIP Unbara

Rektor Universitas Baturaja, Ir. Hj. Lindawati, S.T., M.T. menghadiri dan membuka kegiatan Lokakarya Penyusunan Dokumen Kurikulum RPS dalam rangka pendirian Program Studi Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Baturaja pada hari Jumat (13 September 2024)…